Wah Gak Nyangka Gaes, Buah Durian Ternyata Mengandung 18 Manfaat untuk Kesehatan

Wah Gak Nyangka Gaes, Buah Durian Ternyata Mengandung 18 Manfaat untuk Kesehatan

dok__jpnn.com--

Maka jangan heran ketika banyak produk kecantikan menjadikan vitamin C sebagai keunggulan kandungan utamanya.

Selain dari vitamin C, durian juga memiliki berbagai sumber antioksidan lain.

Pada sebuah studi dikatakan bahwa antioksidan dipercaya mampu melawan, mencegah dan mengurangi beberapa tanda penuaan pada kulit seperti garis halus, kerutan dan bercak penuaan.

6. Menjaga Kesehatan Tulang

Manfaat buah durian untuk kesehatan tulang juga diperoleh dari kandungan nutrisinya.

Durian merupakan salah satu buah yang kaya akan potasium (kalium) dan magnesium yang dikenal dapat berkontribusi dalam menjaga kesehatan tulang.

Dalam sebuah studi, asupan kalium pada tubuh yang tinggi dipercaya dapat meningkatkan kepadatan mineral tulang pada wanita dan pria berusia diatas 50 tahun.

Penelitian lainnya juga mengatakan bahwa kekurangan magnesium di dalam tubuh dapat meningkatkan risiko penyakit osteoporosis.

7. Mencegah Kanker

Manfaat buah durian untuk kesehatan tubuh satu ini juga cukup penting dan sayang dilewatkan. Kandungan nutrisi dan vitamin dalam durian dipercaya mampu mencegah penyakit kanker.

Dalam buah durian ditemukan zat polifenol yang dapat menghambat pertumbuhan kanker bahkan membunuh sel-sel kanker dalam tubuh.

Sebuah penelitian di jurnal Foods menyatakan bahwa durian mampu memberikan perlindungan dan pencegahan pada kanker payudara.

Antioksidan pada durian juga memberikan peran penting dalam pencegahan penyakit kanker pada manusia.

8. Mengobati Penyakit Disfungsi Seksual

Dikutip dari Cleveland Clinic disfungsi seksual merupakan masalah yang terjadi selama fase respon seksual yang membuat sulitnya individu atau pasangan mendapatkan kepuasan seksual.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: