Ingin Menikmati Mobil dengan Fitur Bertema Awan, Mobil Listrik Cloud EV Bisa Menjadi Solusi, Spesifikasinya?

Ingin Menikmati Mobil dengan Fitur Bertema Awan, Mobil Listrik Cloud EV Bisa Menjadi Solusi, Spesifikasinya?

ilustrasi--

Ingin Menikmati Mobil dengan Fitur Bertema Awan, Mobil Listrik Cloud EV Bisa Menjadi Solusi, Spesifikasinya?

RAKYATBENTENG.COM - Persembahan terbaru dari Wuling Motors (Wuling) yang secara resmi diluncurkan bernama Cloud EV di tanah air saat pameran yang berlangsung 19 Mei 2024 dengan berbagai promo menarik yang ditawarkan.

Sebuah seremoni digelar di Atrium Senayan City, Jakarta guna memperkenalkan kendaraan listrik dengan harga berkisar Rp398 jutaan.

Wuling Cloud EV merupakan kendaraan medium hatchback ini diproduksi secara lokal dan memenuhi syarat untuk mendapatkan insentif PPN.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini spesifikasi mobil listrik Cloud EV dengan berbagai fitur terbarunya :

BACA JUGA:Film Paku Tanah Jawa Segera Tayang di Bioskop, Catat Jadwalnya

BACA JUGA:Infinix GT 20 Pro 5G Khusus Gaming Telah Hadir di Indonesia, Simak Spesifikasi dan Harganya

Penampilan elegan dan lembut 

Dari segi penampilan, mobil listrik Cloud EV yang bertema awan ini mengutamakan desain eksterior dengan garis melengkung dibagian depan dan bentuk seperti bertingkat dibagian hood dekat bumper. 

Terlihat daytime running light LED yang memanjang di bagian depan mobil dengan memiliki lampu utama disetiap sisi bumper.

Mobil listrik ini turut dilengkapi panoramic sunroof dengan dimensi mencapai dua meter persegi yang pasti bisa membawa banyak cahaya alami ke dalam kabin.

Sementara di bagian samping kendaraan terlihat memiliki fender cukup menonjol keluar. Di bagian gagang pintu menggunakan model flush sehingga tampak rapi sebab posisinya rata dengan bodi.

Pada kaki-kaki Cloud EV lebih mengandalkan roda berukuran berukuran 18 inci yang membalut pelek alloy. Sedangkan di sisi bodi belakang terlihat mempunyai sentuhan sporty dari penggunaan spoiler dan diffuser.

BACA JUGA:Bulan Depan Ada Hero Baru di Game Mobile Legend, Ikuti Skil Apa Saja yang Dimilikinya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: