Fakta Negara Norwegia dengan Matahari Tak Terbenam Selama 76 Hari, Dijuluki Negeri Matahari Tengah Malam

Fakta Negara Norwegia dengan Matahari Tak Terbenam Selama 76 Hari, Dijuluki Negeri Matahari Tengah Malam

Negara Norwegia dijuluki midnight sun.--

Fakta Negara Norwegia dengan Matahari Tak Terbenam Selama 76 Hari, Dijuluki Negeri Matahari Tengah Malam

 

RAKYATBENTENG.COM – Norwegia adalah salah satu negara di dunia yang memiliki fenomena cukup unik. Terletak di Lingkaran Arktik, negara dengan jumlah penduduk 5,408 juta ini dijuluki negeri matahari tengah malam atau disebut dengan Land of the Midnight Sun dengan matahari tak terbenam selama 76 hari.

 

BACA JUGA:Dampak Pemungutan Limbah BB Terhenti: Guru Sekolah Terpencil Patungan Sewa Mobil, Jalan Kaki Seberangi Sungai

BACA JUGA:Bisa Jadi Anda Salah Satunya, Ini Ciri-Ciri Orang yang Cerdas yang Jarang Disadari

 

Dilansir dari berbagai sumber, pada Mei hingga Juli, Norwegia akan mengalami tidak ada matahari terbenam selama kurang lebih 76 hari. Fenomena ini merupakan keadaan dimana matahari tetap bersinar meskipun sudah waktu malam. Di sini matahari hanya terlihat terbenam secara sekilas. Dimana dia tampak mendekati garis laut seperti mencelupkan diri. Kemudian terbit kembali.

 

Pada kemiringan aksial bumi sebesar 23,5 derajat mengakibatkan wilayah Negara Norwegia ini mengalami siang lebih panjang dan matahari tetap berada di garis horizon. Bentuk bumi yang pipih membuat wilayah yang semakin di utara dan tidak bertemu malam.

 

BACA JUGA:Demi Menjalankan Tugas, Guru Sewa Mobil Rp2 Juta/Bulan, Plt Kadis Dikbud Bengkulu Tengah:

BACA JUGA:Hewan Ini Santuy Berjalan di Atas Silet Tanpa Terluka, Punya Ilmu Kebal? Cek Faktanya

 

Dari 12 wilayah yang ada di Negara Norwegia, Bardo menjadi kota terbesar di Norwegia Utara yang mengalami Midnight Sun selama dua bulan setiap tahunnya. Biasanya Midnight Sun muncul pada pertengahan Mei hingga Juli.

 

Sebenarnya tidak hanya negara Norwegia yang terkena Midnight Sun, namun ada beberapa negara lainnya yang wilayahnya berdekatan dengan Norwegia seperti Islandia, Swedia, Kanada , Alaska, dan Finlandia juga mengalami fenomena hampir sama.

 

BACA JUGA:Pemungut Limbah Batu Bara Kehilangan Mata Pencaharian, Pemerintah Diminta Tidak Tutup Mata

BACA JUGA:Hati-Hati, Lima Zodiak Ini Dominan Suka Keluarkan Kata-Kata Buat Sakit Hati

 

Fenomena ini mengakibatkan kebiasan yang berbeda oleh penduduknya. Penduduk lebih mudah untuk mengalami gejala insomnia, cenderung tempramen, nafsu makan turun dan berat badan menurun. Semuanya ini juga berhubungan dengan tekanan yang dihadapkan oleh penduduk Norwegia yaitu kelelahan bekerja akibat matahari yang tak terbenam.

 

Mereka juga menghindari stress akibat melihat matahari sepanjang waktu. Bahkan tak jarang penduduk berjalan-jalan saat malam hanya untuk menghilangkan insomnia anak-anak. Juga memanfaatkan Midnight Sun untuk tetap bermain tengah malam sekaligus berjemur.

 

BACA JUGA:Bukan Sekadar Pelengkap, Ternyata Ini Manfaat Dahsyat Lalapan pada Pecel Lele untuk Kesehatan

BACA JUGA:Wow! Paylater BCA Tawarkan Promo Bunga 0 Persen, Limit Pinjaman Sampai Rp20.000.000, Registrasi Gak Pake Ribet

 

Fenomena ini membuat Norwegia kerap dikunjungi turis karena penasaran. Tapi warganya menganggap periode itu justru merupakan pilihan terbaik untuk traveling selain musim panas untuk menjelajah negara lain di Eropa.(tim)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: