7 Ciri Kepribadian Orang yang Sering Pakai Baju Jersey, Kamu Termasuk?
Ilustrasi--
7 Ciri Kepribadian Orang yang Sering Pakai Baju Jersey, Kamu Termasuk?
RAKYATBENTENG.COM - Baju jersey nggak cuma buat nonton bola atau main futsal aja, lho!
Sekarang, jersey udah jadi fashion statement yang banyak dipakai Gen Z.
Nah, penasaran nggak sih, apa aja ciri-ciri kepribadian orang yang sering pakai jersey?
Cek yuk, siapa tahu kamu termasuk!
BACA JUGA:Heboh Kabar Penerima Dana BOS di Madrasah Bengkulu Tengah Diduga Fiktif Begini Kata Kemenag
BACA JUGA:Upacara HUT Bengkulu Tengah ke-16 Dikritik, Badan Kesbangpol Sebut Persiapan Sudah Maksimal
1. Pecinta Olahraga Sejati
Kamu yang sering pakai jersey pasti nggak bisa jauh-jauh dari dunia olahraga. Entah itu suka nonton pertandingan atau rajin olahraga, jersey jadi outfit andalan biar selalu semangat mendukung tim favorit.
2. Loyal Banget
Nggak cuma ke teman, kamu yang suka pakai jersey juga super loyal sama tim atau klub kesayangan. Biar kalah atau menang, jersey tetap dipakai dengan bangga. #TeamLoyal
BACA JUGA:Pj Bupati Bengkulu Tengah Didesak Panggil Kepala Dinkes, Baru Menjabat Sudah Bikin Gaduh
3. Suka Nongkrong Bareng
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: