Soal Pengusutan Dugaan Korupsi di Distan Bengkulu Tengah, Ini Tanggapan Pj Bupati

Soal Pengusutan Dugaan Korupsi di Distan Bengkulu Tengah, Ini Tanggapan Pj Bupati

Tampak petugas dari Subdit Tipidkor Polda Bengkulu membawa kotak berisikan dokumen terkait kasus yang sedang ditangani dari kantor Dinas Pertanian Bengkulu Tengah--

BACA JUGA:Momen Haru Siswi SMAN 1 Bengkulu Tengah yang Meninggal karena Kecelakaan Diwakili Foto Saat Pelepasan

BACA JUGA:Siap-siap, 27 April Hasil Seleksi Administrasi Rekrutmen BUMN 2024 Diumumkan, Tahapan Selanjutnya Apa Saja?

Untuk diketahui, tujuh paket yang sedang dalam proses penyidikan diantaranya pembangunan Puskeswan Kecamatan Talang Empat Rp 748 juta, pembangunan Puskeswan Kecamatan Pematang Tiga Rp 717 juta, pembangunan Puskeswan Kecamatan Merigi Kelindang Rp 715 juta, rehabilitasi Puskeswan Pondok Kelapa Rp 295 juta, serta rehabilitasi gedung kantor BPP Kecamatan Pagar Jati Rp 447 juta. Lalu rehabilitasi gedung kantor BPP Kecamatan Merigi Kelindang Rp 461 juta dan rehabilitasi gedung kantor BPP Kecamatan Taba Penanjung Rp 468 juta.(fry/imo)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: