Sekda Rachmat Salurkan Bantuan Peremajaan Kelapa Sawit, Ini Jumlah Penerimanya
--
BACA JUGA:4 Warga Kecamatan Merigi Sakti Terima Bansos Terencana, Diserahkan Sekda Rachmat
BACA JUGA:Mobil Pemadam Kebakaran Hangus Terbakar Dipasangkan Police Line, Kerugian Belum Bisa Diperkirakan
Terpisah, Kepala Desa Rajak Besi, Wajarillah menuturkan rasa syukur karena telah mendapatkan bantuan sebagai peremajaan sawit.
"Anggota 71 orang kelompok Harapan Makmur, untuk satu hektare sebanyak 143 batang. Saya selaku kepala desa, pastinya merasa senang karena telah menerima bantuan kelompok tani tersebut dengan bibit yang terbaik. Karena manfaatnya untuk masyarakat dan untuk anak cucu nanti," pungkas Wajarillah.(cw1)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: