10 Negara Paling Banyak Dicari Pelancong di Mesin Pencari Google Tahun 2023, Nomor 1 Negerinya Para Dewa

10 Negara Paling Banyak Dicari Pelancong di Mesin Pencari Google Tahun 2023, Nomor 1 Negerinya Para Dewa

--

Di Mesir juga banyak art galeri dan berbagai museum yang menyimpan aftefak.

Bagi yang suka petualangan, ada sungai Nil dan juga Sahara yang bisa dijelajahi.

9. Malta

Berkat berbagai film dan serial televisi, seperti Gladiator, Troy, dan Game of Thrones, nama Malta muncul ke permukaan.

Negara kecil di Eropa ini memiliki banyak bangunan bersejarah dan pemandangan Eropa kuno yang cantik.

Biaya ke tempat ini pun tidak semahal negara Eropa lain, tak heran turis pun tertarik datang ke sini.

10. Maroko

Walaupun pernah mengalami gempa bumi pada bulan September, setelahnya Maroko justru dibanjiri pelancong.

Nampaknya bencana ini menggugah orang mencari tahu apa dan bagaimana negara tersebut.

Pelancong pun jadi tertarik melihat tempat keindahan alam, sejarah dan tempat wisata Maroko.(tim)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: