VinFast Tiba di Indonesia: 2500 Unit Mobil Listrik Siap Dikirim ke Konsumen Jelang Lebaran

VinFast Tiba di Indonesia: 2500 Unit Mobil Listrik Siap Dikirim ke Konsumen Jelang Lebaran

--

BACA JUGA:VinFast VF 3 Tawarkan Pengisian Daya Gratis Selama Tiga Tahun

Selain itu, VinFast mendapatkan dukungan kuat dari mitra strategisnya, GSM dan V-GREEN. Pada Desember 2024, layanan taksi listrik 100% VinFast, Xanh SM, telah resmi beroperasi dan berkembang pesat.

V-GREEN juga turut mempercepat pengembangan infrastruktur pengisian daya untuk mendukung permintaan kendaraan listrik VinFast yang semakin meningkat. (**)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: