Mau Mencoba iOS 18 Versi Beta? Caranya Mudah, Berikut Penjelasannya

Mau Mencoba iOS 18 Versi Beta? Caranya Mudah, Berikut Penjelasannya

ilustrasi--

Mau Mencoba iOS 18 Versi Beta? Caranya Mudah, Berikut Penjelasannya

RAKYATBENTENG.COM - Apple mengumumkan iOS 18 pada acara tahunan Apple Worldwide Developers Conference (WWDC 2024). Berbagai pembaruan telah diumumkan, mulai dari Apple Intelligence bawaan hingga sejumlah fitur penyesuaian ponsel. 

Seperti versi sebelumnya, Anda juga bisa mencoba versi beta. Cara update iOS 18 beta tidak sulit, namun Anda perlu memahami beberapa langkah yang diperlukan. Berikut kami rangkum caranya di bawah.

Cara Update iOS 18 Versi Beta

Seperti disebutkan di atas, siapa pun dapat mencoba iOS 18 versi beta. Namun Anda harus mendaftar terlebih dahulu. Jika tidak, menu pembaruan OS tidak akan muncul di Pengaturan. Untuk mendaftar uji beta, ikuti langkah-langkah berikut:

BACA JUGA:Kemenag Bengkulu Tengah Selidiki Info Penerima BOS Madrasah Diduga Fiktif, Ormas Koordinasi ke APH

BACA JUGA:Update Free Fire Spesial Anniversary ke-7, Banyak Event Menarik dan Hadiah iPhone 15 Gratis!

1.      Buka Safari atau peramban apa saja

2.      Kunjungi website https://developer.apple.com/programs/enroll/

3.      Pilih opsi “Start Your Enrollment”

4.      Lalu login ke Apple CC menggunakan Apple ID anda

5.      Kemudian unduh iOS 18 Beta yang tersedia di website tersebut

6.      Selanjutnya buka ”Pengaturan” – ”Privasi dan Keamanan” untuk mengaktifkan mode developer

7.      Lalu kembali ke ”Pengaturan” – ”Umum” – ”Pembaruan Perangkat Lunak”

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: