Belum Banyak yang Tahu, Rambut Jagung Menyimpan Manfaat Bagi Kesehatan, Jangan Dibuang
--
Belum Banyak yang Tahu, Rambut Jagung Menyimpan Manfaat Bagi Kesehatan, Jangan Dibuang
RAKYAT BENTENG.COM - Rambut jagung atau adalah sebuah nama umum untuk serat mirip rambut yang tumbuh pada jagung. Bagian ini biasanya langsung dibuang saat jagung hendak diolah ataupun dimakan.
Belum banyak yang tahu kalau rambut jagung ternyata memiliki manfaat bagi kesehatan tubuh seperti mengatasi masalah tekanan darah tinggi, kolesterol tinggi, radang sendi.
Seperti dikutip dari berbagai sumber, rambut jagung memiliki banyak kadungan senyawa antioksidan seperti tanin, allantoin, saponin, dan fitosterol.
Selain itu, rambut jagung juga mengandung karbohidrat, protein, serat, serta vitamin seperti vitamin E dan vitamin K. Berikut ini adalah manfaat rambut jagung bagi kesehatan tubuh dilansir dari pmjnews.com
1. Mengatasi Diabetes
Rambut jagung yang diekstrak bisa memiliki manfaat untuk mengatasi penyakit diabetes. Dengan rambut jagung yagn telah diolah dapat memperlambat penyerapa gula di usus. Dengan perlambatan itu lonjakan gula darah bakal teratasi.
2. Mencegah Kolesterol Tinggi
Selanjutnya, rambut jagung punya khasiat untuk menaikan kadar kolesterol baik dan menurunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh. untuk itu, rambut jagung sangat baik untuk dikonsumsi penderita kolesterol tinggi.
BACA JUGA:Jomblo Harus Simak! Merasa Kesepian Dapat Meningkatkan Risiko Penyakit Ini
BACA JUGA:Bukan Alkohol, Ternyata Air Minum Salah Satu Pilihan Cairan Pembersih Luka yang Tepat
Rambut jagung juga punya senyawa yang bersifat sifat antilithiatic. Adanya senyawa ini dapat membantu untuk cegah terbentuknya batu ginjal, yang menjadi salah satu penyebab infeksi saluran kemih.
3. Mengatasi Infeksi Saluran Kemih
Bagi yang bermasalah dengan saluran kemih, rambut jagung bisa jadi alternatif obat untuk mengurangi gejala infeksinya. Sifat anti radang dalam rambut jagung dapat mengurangi rasa nyeri dan terbakar saat buang air kecil.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: