Aman untuk Kulit! Ini Trik Bersihkan Kamar Mandi dengan Bahan Alami yang Efektif

Ilustrasi--
Memberikan aroma segar dan alami pada kamar mandi.
6. Garam Kosher
Berguna untuk menggosok permukaan dan membasmi kuman.
Cara Mengaplikasikan Bahan Alami untuk Membersihkan Kamar Mandi:
- Untuk Ubin dan Bak Mandi: Campurkan soda kue, sabun castile (½ cangkir), air (½ cangkir), dan cuka (2 sdm) dalam botol semprot. Kocok dan semprotkan ke area yang ingin dibersihkan, lalu lap dan bilas.
- Sebagai Bubuk Gosok: Gabungkan masing-masing 1 cangkir soda kue, boraks, dan garam kosher. Taburkan pada noda, gosok dengan spons, lalu bilas hingga bersih.
BACA JUGA:Buat Para Bikers, Hati-Hati! Jangan Sampai Jadi Korban Bahaya Microsleep di Jalan
- Membersihkan Toilet: Tuangkan ¼ cangkir boraks atau soda kue dan 1 cangkir cuka langsung ke dalam toilet. Diamkan minimal 15 menit, sikat, lalu siram.
- Untuk Kaca dan Cermin: Larutkan ¼ cuka dalam 4 gelas air hangat. Semprotkan dan lap menggunakan kain kering atau koran.
- Saluran Air Mampet: Tuangkan ½ cangkir soda kue diikuti 1 cangkir cuka ke saluran. Biarkan bereaksi selama 15 menit, lalu siram dengan air panas.
- Lantai Kamar Mandi: Campurkan ½ cangkir boraks dengan air panas dalam ember. Gunakan untuk mengepel tanpa perlu dibilas.
- Kerak Sabun dan Kapur: Untuk kerak sabun, gunakan soda kue atau garam kosher lalu gosok. Untuk kerak kapur, rendam kain dalam cuka dan lilitkan pada keran selama beberapa jam.
BACA JUGA:Waspada! Hal Sepele Ini Ternyata Bisa Mengundang Tikus ke Rumah
- Jamur dan Lumut: Campurkan ½ cangkir boraks dan cuka menjadi pasta. Gosokkan pada bagian yang berjamur, diamkan satu jam, lalu bilas.
Dengan bahan-bahan alami ini, Anda tidak hanya menjaga kamar mandi tetap bersih dan segar, tapi juga melindungi kulit dan lingkungan dari paparan bahan kimia berbahaya. (**)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: