Ini Dia 5 Trend Warna Baju Lebaran 2024, Tampil Stylish dan Elegan

Ini Dia 5 Trend Warna Baju Lebaran 2024, Tampil Stylish dan Elegan

Ilustrasi--

Sage green merupakan salah satu warna baju Lebaran yang cukup populer.

Warna ini memberikan kesan tenang dan classy.

BACA JUGA:THR Cair! Ini 6 HP Oppo Terbaru 2024, Performa Tangguh, Spek Gahar dan Kamera Kece

BACA JUGA:Rekrutmen Bersama BUMN 2024: Ini Daftar Lowong yang Masih Sepi Peminat, Peluang Lolos Besar, Yuk Daftar Lur!

BACA JUGA:Cek Daftar HP Vivo Harga Rp2 Jutaan untuk Meriahkan Lebaranmu

Sage green juga bisa dipadukan dengan berbagai warna lain, tetapi bisa juga dikenakan dengan gaya monokrom tanpa tambahan warna lain.

4. Lilac

Warna lilac memberikan kesan manis dan lembut sehingga cocok dijadikan baju lebaran.

Warna ini juga memberikan sentuhan elegan dan feminin

Gunakan gradasi lilac yang berbeda-beda serta tekstur pakaian yang beragam agar pakaian terlihat menarik.

Warna ini pun bisa dipadukan dengan berbagai warna pastel serta putih

5. Beige

Untuk kesan tenang tetapi mewah, kamu bisa memilih warna beige sebagai baju Lebaran tahun 2024.

warna beige sangat cocok digunakan sebagai warna pakaian monokrom

Untuk memberikan penampilan yang menarik, gunakan tekstur bahan yang beragam.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: