Ingin Membeli Mobil Compact SUV? Beberapa Rekomendasi Ini Bisa Menjadi Pilihan

Jumat 27-09-2024,09:58 WIB
Reporter : Nur Meisuary
Editor : Nanang Setiawan

BACA JUGA:BYD, Brand Kendaraan Listrik yang Bakal Menjadi Pesaing Tesla?

BACA JUGA:Promo HokBen Payday Akhir Bulan Hingga 30 September 2024, Paket Lengkap Mulai dari Rp38 Ribuan

2. Renault Kwid Climber

Pilihan lain di kategori SUV kompak adalah Renault Kwid. Mobil ini hadir dengan bodi yang mungil sehingga akan asyik bermanuver di jalanan kota yang sibuk. Mesinnya berkapasitas 999 cc, cukup menunjang bodinya yang atraktif. 

SUV ini juga cocok digunakan di pedesaan dan perkotaan karena ground clearance yang cukup tinggi khas SUV yakni 180 mm dan dilengkapi dengan model traffic assist. Renault Kwid Climber Harga: Rp 152,4 juta - Rp 161,4 juta.

3. Daihatshu Rocky

Daihatsu Rocky merupakan SUV tercanggih Daihatsu, apalagi mobil ini telah menggunakan platform Daihatsu New Global Architecture (DNGA). 

BACA JUGA:Tingkatkan Kecerdasan dengan 7 Tanaman Herbal Ampuh Ini, Yuk Coba!

BACA JUGA:Tegas, Kapolres Bengkulu Tengah Beri Imbauan Begini ke Masyarakat Jika Temukan Sekelompok Remaja Pembuat Onar

Menariknya lagi mobil ini tersedia dalam 10 varian, sehingga Anda dapat memilih varian yang paling sesuai dengan kebutuhan dan budget Anda. 

Rocky dibekali mesin 998 cc turbo yang mampu menghasilkan tenaga 87 PS dengan torsi 113 Nm. Kabinnya cukup luas dan mampu menampung 5 penumpang. Daihatsu Rocky Harga: Rp 178,9 juta hinga Rp 236,1 juta.

4. Toyota Raize

Toyota Raize merupakan saudara kembar dari Daihatsu Rocky. Mobil ini menggunakan platform TNGA (Toyota New Global Architecture) terbaru dengan turbo 998cc. 

Varian teratas dari 4 varian yang hadir mampu menghasilkan tenaga hingga 97 CV dengan torsi maksimal 140 Nm.

BACA JUGA:Soal 5 Poin Tuntutan Pendemo, Plh Sekda Bengkulu Tengah Berikan Penjelasan Ini

BACA JUGA:Akhir Bulan Lebih Hemat dengan Promo Pizza Hut & Chatime, Bayar Pakai BCA Ada Diskon Hingga 40%

Kategori :