Realme C51s: Rekomendasi HP Murah Dibawah Rp2 Jutaan, Ini Spesifikasi Lengkapnya
RAKYATBENTENG.COM - Mencari HP murah dengan spesifikasi mumpuni? Realme C51s bisa menjadi pilihan yang tepat.
Dengan harga terjangkau, Hp ini menawarkan berbagai fitur menarik yang bisa memenuhi kebutuhan sehari-hari.
Berikut ulasan lengkap spesifikasi dan harga Realme C51s.
OS dan Antarmuka
Realme C51s menjalankan OS Android 13 dengan antarmuka Realme UI, memberikan pengalaman pengguna yang modern dan responsif.
BACA JUGA:Perbandingan Spesifikasi HP Murah 5G: Poco X6 5G vs Redmi Note 13 5G, Lebih Unggul Mana?
BACA JUGA:Pengumuman Capaskibraka Bengkulu Tengah Ditandatangani Staf Ahli Bupati Dipertanyakan Keabsahannya
Performa Tangguh
Mengandalkan chipset Unisoc Tiger T612 (12 nm), Realme C51s dilengkapi dengan RAM 6GB yang mampu menangani berbagai aplikasi dan game dengan lancar.
Kapasitas penyimpanan internal 128GB yang dapat diperluas dengan microSDXC.
Layar Berkualitas
Layar IPS LCD dengan refresh rate 90Hz dan kecerahan puncak 560 nits pada Realme C51s memberikan tampilan yang tajam dan jernih.
Dengan ukuran 6.74 inci dan resolusi 720 x 1600 piksel, pengalaman menonton video, bermain game, dan browsing menjadi lebih memuaskan.
BACA JUGA:Ormas Minta APH Turun Mengusut Dugaan Penerima Dana BOS Madrasah di Bengkulu Tengah Fiktif