Samsung Galaxy A73 5G: Punya Spek Gahar dan Fitur Kece, Harga Terbarunya Bikin Ngiler!

Samsung Galaxy A73 5G: Punya Spek Gahar dan Fitur Kece, Harga Terbarunya Bikin Ngiler!

Ilustrasi--

BACA JUGA:Simak Spesifikasi dan Fitur Mobil Terbaru BYD Atto 3, Dibanderol Rp500 Jutaan

Performa dan Penyimpanan

Ditenagai oleh chipset Qualcomm SM7325 Snapdragon 778G 5G dan prosesor Octa-core, Galaxy A73 5G menawarkan kinerja yang tangguh dan efisien. 

Tak hanya itu, performa chipset ini semakin diperkuat berkat hadirnya kapasitas RAM yang besar, yakni 6GB atau 8GB.

Sementara, untuk penyimpanan internalnya memiliki kapasitas 128GB atau 256GB, memungkinkan pengguna menjalankan berbagai aplikasi dan menyimpan banyak data tanpa kendala. 

Jika masih kurang, Samsung Galaxy A73 5G juga mendukung penyimpanan eksternal dengan menggunakan kartu microSDXC melalui slot SIM yang berbagi.

BACA JUGA:Simak Spesifikasi dan Fitur Mobil Terbaru BYD Atto 3, Dibanderol Rp500 Jutaan

BACA JUGA:Tecno Pova 6 Resmi Meluncur di Indonesia, Bawa Chipset Terkini dengan Kapasitas Memori dan Baterai Besar

Kamera dan Fotografi

Keunggulan lain dari Samsung Galaxy A73 5G adalah sistem kameranya yang canggih. Kamera belakangnya terdiri dari empat lensa, yakni lensa utama 108 MP (wide) dengan fitur PDAF dan OIS, lensa ultrawide 12 MP, lensa macro 5 MP, dan lensa depth 5 MP. 

Sedangkan di bagian depan, HP ini dibekali Kamera selfie beresolusi 32 MP, cocok untuk menemani video call dengan kualitas yang jernih.

Baterai dan Pengisian Daya

Daya tahan ponsel ini didukung oleh baterai berkapasitas besar 5000 mAh, yang cukup untuk penggunaan seharian penuh. 

Fitur fast charging 25W memungkinkan baterai terisi penuh dengan cepat, sehingga pengguna tidak perlu menunggu lama untuk kembali menggunakannya.

BACA JUGA:Kabar Terbaru! Samsung Galaxy A34 5G Turun Harga Hingga Rp1,4 Jutaan, Sekarang Jadi Segini

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: