• Tidak sedang menerima kredit produktif dari bank lain (kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, atau kartu kredit)
• Usaha telah berjalan minimal selama enam bulan
BACA JUGA:HUAWEI MateBook D14 Bisa Dicicil Cuma Rp700 Ribuan, Berikut Simulasinya di Erafon Pakai Kredivo
Cara Pengajuan KUR BRI 2025: Offline dan Online
Pengajuan pinjaman KUR BRI 2025 bisa dilakukan dengan dua metode, yakni:
1. Secara Langsung (Offline):
Kunjungi kantor cabang BRI terdekat sambil membawa semua dokumen persyaratan, lalu ikuti proses verifikasi dari petugas bank.
2. Secara Daring (Online):
Langkah-langkah pengajuan online KUR BRI melalui situs resmi:
BACA JUGA:Spesial Hari Kebangkitan Nasional, PLN Hadirkan Kembali Promo Tambah Daya Diskon 50%!
• Akses laman https://kur.bri.co.id
• Login menggunakan akun email dan kata sandi terdaftar
• Klik “Ajukan Pinjaman KUR”
• Baca syarat dan ketentuan, centang “Saya adalah nasabah BRI” dan “Setuju dan Ajukan Pinjaman”
• Lengkapi verifikasi CAPTCHA dan isi seluruh data pribadi
• Masukkan detail informasi usaha