Mobil MPV Nissan Serena e-Power Tampil dengan Teknologi Baru, Ini Spesifikasinya

Jumat 01-11-2024,10:25 WIB
Reporter : Nur Meisuary
Editor : Nanang Setiawan

Untuk sistem pengereman bagian depan, Nissan Serena e-Power menggunakan rem Ventilated Disc, sedangkan untuk bagian belakang menggunakan rem cakram. 

BACA JUGA:Catat! Ini Tanggal Debat Kandidat Calon Bupati-Wakil Bupati Bengkulu Tengah, Juga Larangan dari KPU

BACA JUGA:Ini Dia Pimpinan DPRD Bengkulu Tengah yang Diambil Sumpah Janji Siang Ini

Untuk bagian suspensi, Nissan Serena e-Power menggunakan suspensi MacPherson strut di bagian depan. Sementara itu, bagian belakang menggunakan suspensi Torsion Beam.

8. Harga  Nissan Serena e-Power

Dengan dua varian Nissan Serena e-Power yang tersedia, konsumen dapat memilih sesuai kebutuhan dan preferensi harga mereka. Nissan Serena e-Power Highway Star Single Tone dijual seharga Rp635 juta. 

Sementara Nissan Serena e-Power Highway Star Two Tone dijual seharga Rp639,5 juta untuk OTR Jakarta. Varian ini lebih mahal sedikit karena memiliki kombinasi dua warna pada eksteriornya.

Demikianlah penjelasan lengkap mengenai spesifikasi dan harga Nissan Serena e-Power yang dapat   berikan untuk Anda. Jika Anda tertarik dengan berita otomotif lainnya, tetap ikuti berita dari ya.

Kategori :