Untuk keamanaannya sendiri, Selis Sanur menggunakan jenis pengereman drum brake atau rem tromol baik depan maupun belakang. Dan ban yang digunakan berjenis tubeless berukuran 16 x 2.25 inci.
Pada sistem pencahayaan, Selis Sanur telah menggunakan Full LED pada semua lampu. Sedangkan daya angkut sepeda satu ini berkisar maksimal 150 kg.