7 Jenis Kurma yang Mudah Ditemukan di Indonesia Saat Bulan Ramadhan

Kamis 21-03-2024,11:47 WIB
Reporter : Nur Miessuary
Editor : Nanang Setiawan

BACA JUGA:Kades Lain Ajukan Pindah Bank, Kades-Kades Ini Memilih Tetap di Bank Bengkulu, Simak Alasannya

4. Khajoor

Kurma jenis khajoor merupakan kurma asli dari Arab Saudi Iran, dan Irak. Kurma jenis ini dikenal berbentuk silinder, berwarna kuning sampai coklat tua, dan kulitnya keriput.

5. Dayri

Kurma ini berbentuk lonjong dan kulitnya tebal serta keriput. Teksturnya lembut, berserabut, dan rasanya sedikit manis. Kurma Dayri berasal dari Irak.

6. Mazafati

Kurma jenis ini dikenal berukuran sedang, berwarna coklat tua dan berkulit tipis. Rasanya manis mirip karamel dan coklat, serta mengandung banyak air. Kurma Mazavati berasal dari Iran.

BACA JUGA:Penerimaan Taruna Akademi TNI Tahun 2024 Dibuka 22 Maret, Simak Persyaratan dan Tata Cara Mendaftar

BACA JUGA:Alhamdulillah! Pemerintah Sebut Honorer Bisa Dapat THR Lebaran dan Gaji 13 Asalkan Penuhi Syarat Ini

7. Medjool

Kurma jenis ini dikenal memiliki ukuran besar dan bentuknya yang lonjong. Hal inilah yang membuat mengapa kurma Medjool disebut juga dengan "ratu kurma". Memiliki rasanya manis seperti madu dan teksturnya halus. Kurma jenis ini diketahui berasal dari Maroko.

Untuk mempelajari berbagai jenis kurma, kita mempelajari perbedaan rasa dan tekstur, serta beberapa fakta menarik berdasarkan karakteristiknya.

Dari kurma Ajwa kecil yang berasal dari Arab Saudi, hingga Medjool manis berukuran besar, "Ratu Kurma" dari Maroko dan Afrika Utara, setiap jenis kurma menawarkan pengalaman kuliner yang unik.

Kategori :