Berkaca dari tahun 2021, jabatan ini adalah salah satu dari 2 jabatan yang diperuntukan untuk formasi BIN lulusan SMA/SMK dan sederajat dengan penempatan unit kerja Pusat Intelijen Medik. Lowong formasinya pengadministrasi rekam medis dan informasi.
7. Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK)
Lowong yang dibutuhkan yakni untuk tugas polisi hutan untuk penempatan di beberapa wilayah di Indonesia.
8. Kementerian Pertanian (Kementan)
Posisi yang membutuhkan tenaga lulusan SMA/SMK di Kementerian Pertahanan adalah pengemudi ambulan dan kataloger pemula.
Bagi yang berminat untuk mendaftar di salah satu instansi yang menyediakan formasi CPNS untuk lulusan SMA/SMK di atas, sebaiknya sedari sekarang menyiapkan dokumen administrasi sebagai berikut :
-
Fotokopi ijazah SMA, SMK, dan sederajat
Fotokopi transkrip nilai
Fotokopi E-KTP
Fotokopi akte
Fotokopi surat keterangan
Pas foto formal
CV atau daftar riwayat hidup
Dokumen pendukung seperti SKCK, Toefl, Surat Bebas Narkoba, dan lain sebagainya sesuai dengan yang dibutuhkan oleh instansi.