Ini Dia Tanggal Merah Pada Bulan Juni 2024, Siap untuk Berlibur?

Ini Dia Tanggal Merah Pada Bulan Juni 2024, Siap untuk Berlibur?

ilustrasi--

Ini Dia Tanggal Merah Pada Bulan Juni 2024, Siap untuk Berlibur?

RAKYATBENTENG.COM - Banyak tanggal merah dan hari libur bersama di bulan Juni 2024. Waktu tersebut bisa Anda manfaatkan untuk beristirahat atau berlibur bersama keluarga. 

Keputusan Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi pada tanggal 26 Februari 2024 lalu, telah menetapkan dua tanggal merah dan satu hari cuti bersama pada bulan Juni 2024. 

BACA JUGA:15 IKM Ikuti Pendampingan Teknis, Pemkab Bengkulu Tengah Upayakan Ada Lahan Perkebunan Khusus Jeruk Kalamansi

BACA JUGA:Terinspirasi dari Masa Sekolah, Game Sakura School Simulator Diluncurkan dengan Berbagai Fitur Menarik

Hari-hari tersebut adalah 1 Juni 2024, 17 Juni 2024, dan 18 Juni 2024. Ini dia daftarnya.

Sabtu, 1 Juni 2024 : Hari Lahir Pancasila

Senin, 17 Juni 2024 : Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah

Selasa 18 Juni 2024 : Cuti bersama Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah

Senin adalah hari libur nasional dan Selasa adalah hari cuti bersama, Anda bisa memanfaatkan waktu libur tambahan tersebut. 

BACA JUGA:Samsung Galaxy S24 FE Bakal Luncurkan Spesifikasi Terbaru, Miliki Kamera Kualitas Tinggi, Bagus Buat Ngonten

BACA JUGA:Ingin Menikmati Mobil dengan Fitur Bertema Awan, Mobil Listrik Cloud EV Bisa Menjadi Solusi, Spesifikasinya?

Anda dapat menyiapkan rencana liburan mulai Sabtu 15 Juni 2024 hingga Hari cuti bersama Selasa 18 Juni 2024.

Ini memungkinkan Anda mendapatkan libur panjang selama 4 hari berturut-turut. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: