Tak Sering Menjemur Mobil Ternyata Bisa Berhemat, Kok Bisa?

Tak Sering Menjemur Mobil Ternyata Bisa Berhemat, Kok Bisa?

ilustrasi--

Tak Sering Menjemur Mobil Ternyata Bisa Berhemat, Kok Bisa?

RAKYATBENTENG.COM - Jangan biarkan mobil kesayangan dijemur terlalu lama dibawah terik matahari agar tidak mudah rusak pada eksterior dan interior mobil.   

Beberapa efek buruk yang dapat ditimbulkan bahkan bisa menguras keuangan pemilik akan perbaikan yang cukup mahal. 

Carilah tempat parkir tertutup seperti garasi, basement atau gunakan penutup cover.

Beberpa hal yang disebabkan bila terus memarkirkan mobil di ruangan yang terbuka. 

BACA JUGA:Dinas Ini Penyumbang Terbanyak Pejabat Eselon II Pemkab Bengkulu Tengah Terpilih Hasil Seleksi JPTP

BACA JUGA:Pelapis Bahu Jalan Penghubung Desa Sidodadi - Sidorejo Diduga Asal Jadi, LSM Projamin Bakal Cek Lokasi

- Menimbulkan cat mobil yang pudar

Kerusakan pada cat mobil seperti lebih cepat pudar atau kusam menjadi penyebab utama jika dibiarkan terlalu lama dijemur. 

- Karet wiper yang akan mengeras

Karet wiper akan semakin mengeras dan tidak dapar bekerja dengan baik. Sehingga bisa membuat kaca tergores saat digunakan.

- Interior yang kusam 

Suhu matahari menyebabkan penguapan pada kabin mobil. Sehingga tingkat kepasannya semakin tinggi. Suhu inilah yang mengakibatkan interior seperti dasbor mobil menjadi cepat kusam dan retak. 

BACA JUGA:Pecinta iPhone Merapat, iPhone 16 Dikabarkan Rilis Tahun Ini, Yuk Intip Bocoran Spesifikasinya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: