Kenapa Investasi Menjadi Penting, Berikut Manfaatnya
ilustrasi--
Kenapa Investasi Menjadi Penting, Berikut Manfaatnya
RAKYATBENTENG.DISWAY.ID - Tingkat kesadaran kita akan pentingnya investasi atau sering disebut melek investasi, saat ini telah mengalami peningkatan yang signifikan.
Hal ini terlihat dari meningkatnya jumlah investor di Bursa Efek Indonesia (BEI), dikutip dari situs resmi dataindonesia.id bahwa jumlah investor di Pasar Modal per bulan November tahun 2023 sebesar 12,03 juta.
Angka ini mengalami peningkatan sebesar 18,52% dibandingkan November tahun 2022 yaitu sebesar 10,15 juta investor.
Tapi apa sih sebenarnya manfaat investasi, hingga pertumbuhan investor di Pasar Modal Indonesia mengalami peningkatan signifikan setiap tahunnya?
Setidaknya tercatat terdapat 4 manfaat dari berinvestasi, berikut penjelasannya.
1. Kebebasan Finansial
Kebebasan Finansial merupakan salah satu tujuan dari sebagian besar orang ingin berinvestasi, kondisi tersebut dimana seseorang dianggap sudah bisa mendapatkan passive income yang dapat memenuhi kebutuhan hidup dalam jangka panjang.
Bagi mereka yang bekerja, passive income merupakan pendapatan di luar gaji yang diterima setiap bulannya dari tempatnya bekerja. Artinya, kebebasan finansial atau financial freedom bisa didapatkan ketika kebutuhan hidupnya bisa terpenuhi meskipun seseorang memutuskan untuk tak lagi bekerja.
2. Melindungi Aset dari Inflasi
Tujuan berinvestasi lainnya adalah melindungi aset dari inflasi,
kenapa melindungi aset dari inflasi.? Hal ini karena inflasi yang terjadi terus
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: