Daftar Kepala Daerah yang Habis Masa Jabatan September 2023, Simak Juga
Ilustrasi--
RAKYAT BENTENG.COM - Sebanyak 170 Kepala Daerah berakhir masa jabatannya pada bulan September 2023 ini. Sederet kepala daerah ini telah menjabat sejak terpilih pada Pilkada serentak 2018 yang digelar di 17 provinsi, 38 kota dan 115 kabupaten meliputi Gubernur, Walikota dan Bupati. Sebagai penggantinya perlu diangkat 17 Penjabat Gubernur, 115 Penjabat Bupati, dan 38 Penjabat Wali Kota.
Berikut adalah daftar nama kepala daerah yang habis masa jabatannya :
Daftar Nama Gubernur:
1. Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi
2. Gubernur Riau Syamsuar
3. Gubernur Sumatera Selatan Herman Deru
4. Gubernur Lampung Arinal Djunaidi
5. Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil
6. Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo
7. Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa
8. Gubernur Bali I Wayan Koster
9. Gubernur Nusa Tenggara Barat Zulkieflimansyah
10. Gubernur Nusa Tenggara Timur Viktor Laiskodat
11. Gubernur Kalimantan Barat Sutarmidji
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: